Tanggal | Tempat | Kota |
---|---|---|
Belum ada jadwal terbaru |
DESKRIPSI
Penerapan Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) makin hari semakin tidak dapat ditawar lagi. K3 merupakan tanggung jawab semua pihak dalam organisasi perusahaan, mulai dari top manajemen sampai pada operator atau teknisi di lapangan. Tanpa dibekali dengan pengetahuan dan pemahaman tentang K3, maka akan sulit untuk menciptakan kondisi dan suasana lingkungan kerja yang aman. Selain K3, kepedulian perusahaan terhadap pemeliharaan dan peningkatan kualitas lingkungan hidup sekitar, menyebabkan perusahaan lebih memperhatikan potensi dampak lingkungan akibat aktivitas produksi yang mereka lakukan. Untuk mencapai kinerja yang optimal dalam bidang lingkungan diperlukan komitmen perusahaan terhadap perbaikan terus menerus sistem manajemen lingkungan yang dimiliki.
Sistem manajemen lingkungan memberikan konsistensi bagi perusahaan untuk menangani permasalahan lingkungan yang terjadi akibat aktivitas produksi melalui pengalokasian sumber daya manusia yang dimiliki, penunjukan tanggung jawab serta evaluasi yang continues, proses sampai pada implementasinya.
Namun dalam prakteknya, sistem manajemen pengembangan perusahaan masih menggunakan cara terpisah-pisah antara Sistem Manajemen K3 dan Lingkungan Hidup sehingga terjadi proses dan prosedur yang kurang sinkron dan kemudian berdampak pada penggunaan sumberdaya yang tidak efisien dan tidak efektif. Melalui pelatihan ini akan dibahas dua aspek yaitu manajemen K3 dan lingkungan hidup serta bagaimana mensinkronkan keduanya.
TUJUAN
MATERI
1. Manajemen Kesehatan Keselamatan Kerja (K3)
2. Manajemen Lingkungan Hidup
Data Materi Training | |
Topik Training | : Training Online – Manajemen K3LH |
Link | |
*Jumlah Peserta | Estimasi Jumlah Peserta yang di ajukan |
*Nama Peserta Yang Didaftarkan | |
Personal Data | |
*Nama | |
*Jabatan | Jabatan/Divisi/Departement |
*Nama Perusahaan | |
*Alamat Perusahaan | |
*Email Perusahaan | |
*Email Alternatif | eg: gmail, yahoo, hotmail |
*Telepon Kantor | |
Ekstensi | |
*Handphone | |
* Harus di isi | |