Tanggal | Tempat | Kota |
---|---|---|
Belum ada jadwal terbaru |
PENDAHULUAN
Banyak perusahaan belum memandang safety sejajar dengan produktivitas ataupun kualitas. Padahal, dewasa ini, safety merupakan hal penting dalam proses operasi perusahaan. Bahkan, menjadi salah satu persyaratan pelanggan yang harus dipenuhi. Banyak teknik safety di implementasikan di perusahaan. Lalu, bagaimana penerapan safety dalam divisi pergudangan? Padahal kegiatan di Warehouse melibatkan tugas yang penuh dengan resiko kesehatan dan keselamatan. Beberapa cedera dan penyakit dapat terjadi akibat pemotongan yang menggunakan pisau, luka bakar akibat listrik, mesinmesin, lantai licin atau pencahayaan yang kurang, dsb. Permasalahan ergonomi banyak dijumpai disini. Demikian pula pajanan bahan kimia atau pestisida yang berakibat iritasi kulit, gatal, bengkak, dsb. Penggunaan Forklif atau alat-alat yang bertenaga mesin yang elektris dan alat alat perlengkapan bertenaga baterei yang lain, cukup berisiko bagi pekerja. Apalagi nyaris 30%-60% investasi perusahaan dalam bentuk persediaan : raw material, work in process, finish good, spare part, dan inventory lainnya. Maka demikian, implementasi program training warehouse safety, yang mencakup keselamatan barang, keselatan fasilitas, dan keselamatan karyawan, menjadi sangat penting.
TUJUAN
Setelah mengikuti training warehouse safety ini, diharapkan peserta dapat memahami :
MATERI
TRAINING METHOD
Presentation
Discussion
Case Study
Evaluation
FACILITY
Handout (Hard File)
2x Coffee Break + 1x Lunch
Sertifikat
Souvenir
Training Kits
Pickup participant (Jogja Only)
Data Materi Training | |
Topik Training | : Warehouse Safety |
Link | |
*Jumlah Peserta | Estimasi Jumlah Peserta yang di ajukan |
*Nama Peserta Yang Didaftarkan | |
Personal Data | |
*Nama | |
*Jabatan | Jabatan/Divisi/Departement |
*Nama Perusahaan | |
*Alamat Perusahaan | |
*Email Perusahaan | |
*Email Alternatif | eg: gmail, yahoo, hotmail |
*Telepon Kantor | |
Ekstensi | |
*Handphone | |
* Harus di isi | |