Background logo website
PT MEDIA EDUTAMA INDONESIA
Provider yang Berkarakter, Unggul dan Terpercaya
Training Online – CODING: Diagnosis dan Prosedur Medis Home  »  Januari 2025 Rumah Sakit Training Online   »   Training Online – CODING: Diagnosis dan Prosedur Medis

Training Online – CODING: Diagnosis dan Prosedur Medis

December 24, 2024

Jadwal Pelatihan Training Online – CODING: Diagnosis dan Prosedur Medis

TanggalTempatKota
02 - 03 Januari 2025--

PENDAHULUAN

Coding adalah salah satu kegiatan pengolahan data rekam medis untuk memberikan kode dengan huruf atau dengan angka atau kombinasi huruf dan angka yang mewakili komponen data. Kegiatan dan tindakan serta diagnosis yang ada dalam rekam medis harus diberi kode dan selanjutnya di-indeks agar memudahkan pelayanan pada penyajian informasi untuk menunjang fungsi perencanaan, managemen, dan riset bidang kesehatan.

Pemberian kode ini merupakan kegiatan klasifikasi penyakit dan tindakan yang mengelompokan penyakit dan tindakan berdasarkan criteria tertentu yang telah disepakati. Pemberian kode atas diagnosis klasifikasi penyakit yang berlaku dengan menggunakan ICD-10 untuk mengkode penyakit, sedangkan ICOPIM dan ICD-9-CM digunakan untuk mengkode tindakan, serta komputer (on-line) untuk mengkode penyakit dan tindakan.

Alasan perlu adanya klasifikasi penyakit adalah bahwa rumah sakit memiliki banyak produk pelayanan kesehatan sehingga dengan adanya klasifikasi tersebut dapat menerangkan dari berbagai produk tersebut. Selain itu, dapat juga membantu klinisi dalam meningkatkan pelayanan, membantu dalam memahami pemakaian sumberdaya dan menciptakan alokasi sumberdaya yang lebih adil, meningkatkan efisiensi dalam melayani pasien serta menyediakan informasi yang komparatif antar rumah sakit.

 

MATERI

1. Basic dan Morbidity Coding (Paket 1)

  • Pengenalan WHO-FIC, ICD-10 dan ICD-9 CM
  • Tatacara Koding Diagnosis dan Prosedur + Latihan
  • Aturan Koding Morbiditas dan Reseleksi
  • Aturan Koding Prosedur Medis
  • Kekhususan Bab ICD-10 (22 Bab)
  • Pengenalan INA-CBG’s dan Studi Kasus

2. Mortality Coding (Paket 2)

  • Pengenalan dan Pemanfaatan Sertifikat Medis Sebab Kematian Umum & Perinatal
  • Aturan Koding Mortalitas dan Modification Rules
  • Pengenalan dan Aplikasi Tabel MMDS (Medical Mortality Data System)

3. Comprehensive Coding (Advanced)

  • Paket 1 dan 2
  • Review Anatomi, Fisiologi, Terminologi Medis
  • Pengenalan ICD-Oncology
  • Pemanfaatan Data Morbiditas dalam Fasyankes
  • Clinical Information Audit
  • Pengenalan Case-mix dan Reimbursement System
Form Pre-Registrasi

Data Materi Training

Topik Training : Training Online – CODING: Diagnosis dan Prosedur Medis
Link
*Jumlah Peserta Estimasi Jumlah Peserta yang di ajukan
*Nama Peserta Yang Didaftarkan

Personal Data

*Nama
*Jabatan Jabatan/Divisi/Departement
*Nama Perusahaan
*Alamat Perusahaan
*Email Perusahaan
*Email Alternatif eg: gmail, yahoo, hotmail
*Telepon Kantor
Ekstensi
*Handphone
* Harus di isi
Tags: , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , ,
x