Background logo website
PT MEDIA EDUTAMA INDONESIA
Provider yang Berkarakter, Unggul dan Terpercaya
Cash Management & Treasury Home  »  Bandung Finance, Accounting, Tax, Treasury, Audit & Risk Management September 2024   »   Cash Management & Treasury

Cash Management & Treasury

September 18, 2024

Jadwal Pelatihan Cash Management & Treasury

TanggalTempatKota
26 - 28 September 2024-Bandung
19 - 21 September 2024-Bandung

DESKRIPSI

Corporate Cash Management atau pengelolaan cash perusahaan secara garis besar sangat terkait dengan berbagai pemahaman mengenai likuiditas, aplikasi pengelolaan cash outflow dan cash inflow serta pengendalian berbagai faktor yang mempengaruhinya dan pengambilan keputusan yang terkait dengan manajemen cash out dan cost. Oleh karena itu kesalahan dalam mengalokasikan dana pada pos yang tidak sesuai dengan tujuan keuangan akan menimbulkan akibat buruk, apakah kehilangan kesempatan penambahan nilai uang atau kesulitan mengeluarkan uang pada saat memerlukannya. Demi mencapai kinerja keuangan yang maksimal, maka sangat penting bagi perusahaan untuk memiliki kemampuan bagaimana mengelola arus kas yang baik dan benar sesuai prinsip-prinsip akuntansi, sehingga company goals dapat tercapai.

Personil Treasury mempunyai tugas yang penting, salah satunya yaitu tugas untuk melaksanakan transaksi yang complicated dalam jumlah yang sangat besar. Meskipun berada dalam tekanan pekerjaan yang tinggi, personil Treasury tidak diperbolehkan untuk melakukan kesalahan sekecil apapun itu karena kesalahan yang dilakukan tersebut bisa berdampak sangat besar terhadap kredibilitas perusahaan. Saat ini, seiring perkembangan jaman yang menuntut tingkat persaingan antar perusahaan yang semakin ketat, maka fungsi serta pengelolaan treasury dirasakan semakin penting, terutama setelah melihat pasca krisis ekonomi dimana exposure dan risk management serta hedging strategy menjadi keputusan utama dan important bagi Perusahaan.

 

TUJUAN & MANFAAT PELATIHAN

Pelatihan ini akan membahas mengenai Cash Management & Treasury. Sehingga diharapkan:

  • Peserta pelatihan mampu memahami tentang pentingnya manajemen cash yang benar di perusahaan
  • Peserta pelatihan mampu memahami tentang fungsi keuangan, agar tidak hanya berfokus pada cost efficiency dan cost effectiveness, tetapi juga mulai berperan aktif sebagai business partner bagi fungsi-fungsi lain dalam perusahaan.
  • Peserta pelatihan mampu meningkatkan kemampuan dalam controlling cash berbasis waktu dan pelaporan
  • Peserta pelatihan mampu meningkatkan role awareness yang tinggi dalam pengelolaan keuangan perusahaan.
  • Memberikan pemahaman yang komprehensif tentang strategi, teknik dan tools dalam menciptakan fungsi treasury yang efisien.
  • Peserta memahami metode dalam menganalisa currency dan interest exposure
  • Peserta memahami strategi funding yang optimal baik jangka pendek maupun jangka panjang
  • Peserta memahami pengelolan startegi menejemen cash untuk memperkuat earnings dan financial performance
  • Peserta memahami prinsip, teknik dan aplikasi dalam teknik hedging
  • Peserta dapat mengelola operasional treasury yang efisien

 

MATERI

A. Cash Management

1. The Risk – Return Trade Off in Managing Cash

2. Cash Management Objectives and Decisions

3. Cash Management and Working Capital Management

4. Foreign Exchange Risk

5. Cash Flow Forecasting

6. Controlling Cash Management

  • Identification of Fraud in Managing Cash
  • Fraud Prevention and Control in Managing Cash

7. Calculating Short Term & Long Term Fund Requirement

8. Cash Flow Analysis

9. Margin vs Cash Flow

10. Cash Management in Investment Decisions

 

B. Treasury

1. Money Market

  • Definisi singkat MM
  • Transaksi money market dan jenisnya
  • Process flow dan pengendalian untuk transaksi money market
  • Akuntasi transaksi money market

2. Fixed Income

  • FASBI
    • Definisi singkat FASBI
    • FASBI process flow
  • Sertifikat Bank Indonesia
    • Definisi Singkat SBI
    • SBI Process Flow
  • Surat utang negara
    • Definisi singkat SUN
    • SUN Process Flow
  • Pengendalian untuk transakasi fixced income
  • Akutansi transaksi surat berharga

3. Foreign Exchange SPOT

  • Definisi Singkat FX Spot
  • Kurs & cross rate
  • Transaksi foreign exchange spot :
    • Today – buy/sell
    • TOM – buy/sell
    • SPOT – buy/sell
  • Process flow dan pengendalian untuk transaksi FX Spot
  • Akuntansi transaksi FX Spot
    • Today – buy/sell
    • TOM – buy/sell
    • SPOT – buy/sell

4. Foreging Exchange forward & Swap

  • Definisi singkatan FX Forward & Swap
  • Transaksi foreign exchange forward & Swap
    • Forward – buy/sell
    • Swap – buy/sell
  • Process flow dan pengendalian untuk transaksi FX Forward & Swap
  • Akuntasi transaksi FX Forward & Swap
    • Forward – buy/sell
    • Swap – buy/sell

5. Derivative – Interest Rate Swap

  • Definisi Singkat IRS
  • Process Flow dan pengendalian untuk transaksi IRS
  • Akuntansi Transaksi IRS

6. Derivative – Cross Currency Swap

  • Definisi Singkat CCS
  • Process Flow dan pengendalian untuk transaksi CCS
  • Akuntansi Transaksi CCS

7. Derivative – FX Option

  • Definisi Singkat FX Option
  • Process Flow dan pengendalian untuk transaksi FX Option
  • Akuntansi Transaksi FX Option

8. Sharing Experience & Discussion

 

TRAINING METHOD

Presentation

Discussion

Case Study

Evaluation

 

FACILITY

Training Kit

Handout

Certificate

Lunch + 2x Coffee Break

Souvenir

Pick Up Participant (Yogyakarta only)

Form Pre-Registrasi

Data Materi Training

Topik Training : Cash Management & Treasury
Link
*Jumlah Peserta Estimasi Jumlah Peserta yang di ajukan
*Nama Peserta Yang Didaftarkan

Personal Data

*Nama
*Jabatan Jabatan/Divisi/Departement
*Nama Perusahaan
*Alamat Perusahaan
*Email Perusahaan
*Email Alternatif eg: gmail, yahoo, hotmail
*Telepon Kantor
Ekstensi
*Handphone
* Harus di isi
Tags: , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , ,
x